Penyaluran Bantuan UMKM Berdaya Baitul Maal BMT Mitra Arta

(Senin, 30 September 2024) Baitul Maal BMT Mitra Arta telah menyalurkan Bantuan “UMKM BERDAYA” Berupa Alat Press Sepatu Manual.

Program “UMKM Berdaya” ini di berikan kepada Bapak Supriyono yang bekerja sebagai Pengrajin Sepatu Kulit.

“UMKM Berdaya” merupakan program bantuan untuk meningkatkan Ekonomi Kerakyatan. Semoga dengan adanya bantuan ini dapat bermanfaat bagi penerima nya. Amiin Allahumma aamiin.